Catégorie : Tips
How To: Mengganti Search Engine Default pada Firefox 4 – 6
Barusan saja saya meng-upgrade Firefox 3.6 ke Firefox 6.0.2 karena berulang kali telah mendengar bahwa Firefox terus-menerus meningkatkan versinya yang hingga saat ini sudah mencapai angka 6. Apa?? 6? Berarti sudah dua kali versi saya yang sekarang. Mau ndak mau memang kayaknya harus upgrade, lah. Lagipula lebih baik memang harus upgrade ke versi terbaru karena…
Tips Mencari File Anda Dalam Koleksi CD Backup
Saya memiliki tak kurang dari 50 buah CD & DVD backup yang berisi seluruh data yang pernah mampir di harddisk, mulai dari MP3, film, karya desain, dan sebagainya. Karena keterbatasan ruang harddisk-lah maka saya mem-backup data penting tersebut ke dalam CD & DVD, kemudian menghapus file aslinya di harddisk komputer. Cara ini membuat kinerja komputer…
Verifikasi PayPal dengan Rekening Bank Niaga dan Membuka Access Limitation
Memiliki penghasilan online memang menyenangkan, apalagi dengan kisaran penghasilan yang mencapai empat digit setiap bulan. Sebagian besar mengenal Google AdSense sebagai salah satu sumbernya, namun jika anda sudah familiar dengan dunia internet, maka anda pasti akan mengetahui bahwa banyak program selain Google AdSense yang juga berpotensi mendatangkan dollar. Mulai dari berjualan text-link, afiliasi, domain parking,…
Panduan Mencari Download Lagu di Internet
Sebenarnya ini artikel punya Cosa Aranda. Namun semenjak informasi ini cukup berharga dan layak untuk dibagi pakai, maka saya tulis ulang saja ke dalam blog ini. Itung-itung nambah posting. Untuk mencari download lagu melalui Google, masukkan query berikut ke dalam kotak pencarian. ?intitle:index.of? mp3 [artist] [title] Ubah [artist] dengan nama artis/band/penyanyi yg Anda cari.Ubah [title]…